Maknai Harhubnas 2024, KSOPP Danau Toba Berbagai Kasih ke Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan

    Maknai Harhubnas 2024, KSOPP Danau Toba Berbagai Kasih ke Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan

    TOBA-Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba berbagai kasih dengan menyalurkan bantuan sosial kepada Yayasan Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan di Kecamatan Balige Kabupaten Toba, Selasa (16/09/2024)

    “Bakti sosial dengan menyerahkan sejumlah bantuan ke Yayasan Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan untuk memaknai dan memperingati Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2024 yang mengusung tema Transportasi Maju, Nusantara Baru, ”kata Rijaya Simarmata

    Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata juga mengatakan, bahwa bakti sosial ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab sosial terhadap masyarakat, terutama anak-anak yang berada di panti asuhan.

    Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2024 ini menjadi momen untuk mempererat tali silaturahmi dengan berbagi kebahagiaan dengan mereka yang membutuhkan. Dengan semangat Transportasi Maju, Nusantara Baru, kami berharap dapat memberikan kontribusi nyata

    Ia menjelaskan, adapun bantuan yang diberikan kepada Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan itu terdiri dari berbagai kebutuhan pokok seperti beras, minyak goreng, gula, mie instan, serta kebutuhan sehari-hari lainnya. Kegiatan ini juga diisi dengan sesi doa bersama dengan anak-anak panti asuhan.

    Lebih lanjut, kata Rijaya, program sosial ini juga untuk memperkuat solidaritas dan semangat kebersamaan dengan masyarakat sekaligus sebagai bentuk kontribusi positif terhadap kesejahteraan masyarakat, sesuai dengan tema yang diusung tahun ini.

    Ketua Yayasan Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan, Horas Sihite dalam sambutannya diawali dengan mengucapkan selamat datang dan jumlah anak-anak yang didik di Panti Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan sebayak 27 orang.

    Horas mengungkapkan kebahagiannya dan berterima kasih kepada kepala kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba serta Jajarannya atas bantuan yang diberikan kepada Anak-anak Yayasan Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan

    “Semoga kebaikan kepala kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba serta Jajarannya dibalas oleh ALLAH, ” Ungkap Ketua Yayasan Pantai Asuhan H. Mohd Yasin Tambunan, ” Horas Sihite. (Karmel)

    sumut sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Masyarakat Antusias Sambut Kehadiran DR...

    Artikel Berikutnya

    Angin di Perairan Danau Toba Ngamuk: Atap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Samosir
    Sat Narkoba Polrestabes Medan Terkecoh Saat Gerebek Stroom KTV, Pengunjung Dipindah ke Ruangan Lain
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    MPC PP Simalungun Adakan Sayembara: Warga Berhasil Videokan Ketidaknetralan Pangulu dan Gamot Dapat Hadiah Puluhan Juta
    BPBD Simalungun Simulasi Pemadam Kebakaran di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Samosir
    Nyebrang ke Samosir, Wisatawan Demestik dan Lokal Antusias Minta Foto Bersama Calon Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi
    Kunjungi Paddock Musa Rajekshah, Menteri Pemuda dan Olahraga Bahas Persiapan WRC 2025 di Sumut
    Panitia Daerah Lantamal I Laksanakan Penandatanganan Pakta Integritas Penerlimaan Calon Bintara dan Tamtama PK TNI AL Gelombang II Tahun 2024
    Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Gelar Safari Ramadhan dan Silahturahmi dengan Masyarakat Kecamatan Tapian Dolok
    Dituduh Ada Hubungan 'Spesial' Dengan Dosen UNIMED, Suratik Diduga Dianiaya Anak Khairul
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    Lestarikan Budaya Simalungun, TP PKK Gelar Festival Tari Daerah

    Ikuti Kami